Yamaha XEON 125 cc
motor terbaru keluaran dari Yamaha. Berbagai teknologi terbaru melengkapi Yamaha XEON ini. DiASil Cylinder, tipe cylinder ini memiliki daya tahan yang kuat terhadap aus/gesekan serta sangat mudah dalam melepas panas sehingga umur pakainya menjadi lebih lama (awet).
System Liquid Cooled untuk menjaga kondisi temperatur mesin agar tetap stabil terutama pada kondisi jalan yang macet ataupun untuk pengendaraan jarak jauh.
Specifications ![]() |
![]() Mesin Jenis :4 Langkah, SOHC, Berpendingin Cairan Valume Silinder : 124 cc Jumlah / Posisi Silinder : Cylinder Tunggal / Mendatar Diameter x Langkah : 52,4 x 57,9 mm Perbandingan Kompresi : 10,9 : 1 Pelumasan : Basah Sistem Bahan Bakar : MIKUNI BS 26 x 1 Sistem Pengapian : DC C.D.I Battery : 12V, 3.5Ah / YTZ5S Busi : C6HSA (NGK) / U20FS-U (DENSO) Sistem Starter : Electric & Kick Starter Kapasitas Tangki : 4,1 Liter Kapasitas Oli Mesin : Total 0,9 Liter (Berkala 0,8 Liter) Transmisi : CVT Otomatis Tipe Kopling : Kering, Kopling Sentrifugal Daya Maksimum : 8,05 kW / 8500 rpm Torsi Maksimum : 10,1 Nm / 7000 rpm |
Rangka Tipe : Pipa Baja Suspensi Depan : Teleskopik Suspensi Belakang : Lengan Ayun, Suspensi Tunggal Rem Depan : Cakram Rem Belakang : Tromol Ukuran Roda Depan : 70 / 90 – 14M/C 34P Ukuran Roda Belakang : 80 / 90 – 14M/C 40P |
Dimensi Panjang : 1850 mm Lebar : 685 mm Tinggi : 1060 mm Tinggi Tempat Duduk : 750 mm Jarak Sumbu Roda : 1250 mm |
Untuk masalah harga, Yamaha Xeon 125cc dibanderol dengan harga sekitar Rp15,7 juta (on the road Jakarta), sedikit lebih mahal daripada Suzuki Titan. Dengan slogan “Xtraordinary Performance: Powerful, Sporty, Stylish”, Yamaha Xeon 125cc dapat menjadi pilihan utama bagi pengendara yang ingin tampil beda.

motor matic kayak gini nih yang sekarang lagi trending banget dimana-mana. selain irit bahan bakar dan desainnya yang modis, motor matic sangat mudah digunakan.. jadi semakin banyak cewe yang juga naik motor..
kelebihan dan kekurangan yamaha xeon, kelebihanya adalah motorcycle ini sangat lincah dan agresif, cocok untuk yang suka ngebut dan bermanuver, tampilan sangat keren dan gagah namun Salah satu ganjalan saat mengendarai Xeon adalah kaca spionnya yang terlalu bulat dan kecil. Jarak pandang kurang efektif meski posisinya sudah dibolak-balik. Situasi dan kondisi di sisi atau belakang pengendara hampir tak terlihat. Rentang sudut buta (blind spot) yang tercipta termasuk besar.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar